Kamis, 01 November 2012

Kumpulan Soal Sejarah Kerajaan Mataram,Ternate,Gowa dan Tallo


1.Dimana letak kerajaan Mataram ?
   (Kerajaan Mataram terletak di daerah Jawa Tengah bagian selatan dengan pusatnya kota Gede atau Pasar Gede dekat daerah Yogyakarta)

2.Sebutkan daerah-daerah yang meliputi wilayah kekuasaan kerajaan Mataram ?
  (Jawa Tengah,jawa Timur,dan sebagian  daerah Jawa Barat)

3.Siapa sajakah yang pernah memimpin kerajaan Mataram ?
   ( Pangeran Senapati,Mas Jolang,Sultab Agung,Amengkurat  I,dan Amengkurat II )

4.Kerajaan Mataram mencapai masa kejayaannya  dibawah pemerintahan Sultan Agung,apa tujuan dari Sultan agung bagi tanah Jawa ?
  ( Sultan Agung mempunyai tujuan mempertahankan seluruh tanah Jawa dan mengusir orang-orang Belanda di Batavia)

5.Pada masa pemerintahan Raja Amengkurat II,Kerajaan Mataram terbagi menjadi dua bagian,sebutkan daerah tersebut !
  (  1. Daerah Kesultanan Yogyakarta, daerah ini lebih dikenal dengan Ngayogyakarta Hadiningrat dengan Mangkubumi sebagai rajanya,bergelar Sultan Hamengkubuwono I (1755-1792 M)
     2. Daerah Kesuhunan Surakarta, diperintah oleh Susuhunan pakubowono III (1749-1788)
)

6.Sebutkan faktor-faktor runtuhnya kerajaan Mataram ?
  (






7.Mengapa Kerajaan Makasar berkembang menjadi kerajaan besar dan berkuasa atas jalur perdagangan Nusantara ?
  ( Secara geografis Makasar terletak di Sulawesi Selatan,Sulawesi selatan memiliki posisi penting,karena dekat dengan jalur persingggahan para pedagang baik dari Indonesia Timur maupun pedagang dari Indonesia barat )

8.Sebutkan raja-raja yang pernah memimpin Kerajaan Makasar !
  ( Raja Alauddin,Sultan hasanuddin,dan Mapasomba)

9.Apa cita-cita/tujuan sultan Hasanuddin ?
  (Cita-cita Sultan Hasanuddin adalah untuk menguasai sepenuhnya jalur perdagangan Nusantara,mendorong perluasan kekuasaannya ke kepulauan nusa tenggara,seperti Sumbawa dan sebagian Flores)

10.Apa penyebab runtuhnya kerajaan Makassar ?
   (Kerjaan Makassar runtuh akibat ditaklukkan oleh Belanda  )

11.Bagaimana pengaruh Islam terhadap penyebutan nama gelardi Kerajaan Gowa-Tallo ?
 




12.Mengapa Kepulauan maluku disebut sebagai “ the Spice Island” ?
   (karena kepulauan Maluku merupakan penghasil rempah-rempah terbesear )
13.Apa isi Perjanjian Saragosa ?
    ( Dalam Perjanjian Saragosa dinyatakan bahwa bangsa Spanyol harus meninggalkanmaluku dan pindah ke Filipina,sedangkan Portugis tetap menguasai daerah-daerah di Maluku)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar